Perempuan Harus Tahu! Apa itu Orgasme, Bagaimana Rasanya dan Manfaatnya untuk Mempercepat Kehamilan

- 12 Desember 2021, 09:38 WIB
Ilustrasi bercinta dengan telepon.
Ilustrasi bercinta dengan telepon. /instagram

GowaPos.com -- Apakah kamu pernah mendengar, "Kalau mau cepat hamil, perempuan perlu orgasme!"

Beberapa orang memang percaya orgasme pada perempuan menentukan tingkat keberhasilan kehamilan.

Meski tak bisa dipastikan benar 100%, dalam jurnal ilmiah Human Sperm Condition: Ejaculate Manipulation by Females and A Function for the Female Orgasm mengungkap hal yang sama.

Bahwa orgasme membantu meningkatkan peluang perempuan untuk hamil.

Baca Juga: Daftar Pemenang MAMA 2021, IU jadi Best Artist Female dan BTS Sapu Bersih 4 Penghargaan Daesang

Hanya saja, tak semua hubungan seks berakhir dengan orgasme. Dan semua pastinya mengharapkan akhir yang mengesankan ketika berhubungan intim.

Tapi ternyata tidak semua wanita tahu atau pernah merasakan sensasi ini. Mau tahu kenapa? Dan seperti apa sebenarnya orgasme itu? Berikut penjelasannya:

Pengertian orgasme

Orgasme secara medis adalah perubahan fisiologis pada tubuh, sedangkan secara psikologis, orgasme merupakan perubahan yang terjadi baik secara emosional maupun kognitif.

Halaman:

Editor: Sutriani Nasiruddin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x