5 Cara Menilai Pasangan yang Benar Cinta vs Bertahan Hanya Karena Kesepian

- 12 Februari 2022, 15:40 WIB
Ilustrasi pasangan. Berikut ramalan zodiak Aries besok, Kamis 10 Februari 2022 mulai dari kesehatan, cinta dan asmara, hingga karir dan keuangan
Ilustrasi pasangan. Berikut ramalan zodiak Aries besok, Kamis 10 Februari 2022 mulai dari kesehatan, cinta dan asmara, hingga karir dan keuangan /Pixabay/

GOWAPOS — Menjalani hubungan pacaran bertahun-tahun kadang disebut orang lagi nyicil motor, mobil, atau rumah.

Bertahan dalam hubungan dalam waktun yang lama adalah sebuah prestasi bagi pasangan tertentu.

Namun untuk bertahan lama dalam menjalani hubungan sebenarnya bukan perkara mudah.

Banyak juga batu kerikil yang dilewati, salah satunya, mereka yang bertahan belum tentu karena cinta, tapi hanya karena tak ingin merasa kesepian saja atau belum menemukan yang baru.

Baca Juga: Jepang Buka Museum Hall of Fame Pegulat Pro, Pamerkan Barang Berharga Hingga Sidik Jari

Kalau kamu ada di hubungan yang sudah berjalan tahunan, kamu mungkin harus mulai tahu tanda-tanda ini.

Apa bedanya dia yang masih bertahan karena cinta dan dia yang cuma tidak mau merasa kesepian saja.

1. Kalau pacarmu posesif, itu bukan tanda mencintai. Dia yang mencintaimu tak mempermasalahkan ada jarak sesekali

Kadang dia yang bertahan hanya karena nggak mau kesepian adalah pasangan yang sangat posesif.

Halaman:

Editor: Sutriani Nasiruddin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x