Pendaftaran Djarum Beasiswa Plus Periode Maret - Mei 2023: Untuk Mahasiswa S1 dan D4 Semester Berjalan

- 20 Maret 2023, 07:58 WIB
Djarum Beasiswa Plus Segera diBuka bagi Mahasiswa S1, D4 semester IV
Djarum Beasiswa Plus Segera diBuka bagi Mahasiswa S1, D4 semester IV /ekrulila/pexels

GOWAPOS - Ikuti alur pendaftaran Djarum Beasiswa Plus periode Maret hingga Mei 2023, untuk mahasiswa dalam semeter berjalan.

 

Beberapa lembaga bahkan instansi pemerintah terus membuka penerimaan pendaftar beasiswa setiap tahunnya. Hal itu dilakukan pula oleh perusahaan Djarum Grup, lewat program Djarum Beasiswa Plus.

Sudah banyak mahasiswa yang mendapatkan manfaat sebagai penerima bantuan dari Djarum. Mulai biaya perkuliahan tiap semester hingga bantuan tugas penelitian akhir juga diberikan.

Untuk Djarum Beasiswa Plus ini akan diberikan bantuan senili 1 juta Rupiah tiap bulan selama satu tahun. Tidak hanya diberikan beasiswa, tiap penerima juga akan mendapat pelatihan skill seperti, character building, pengembangan kepemimpinan, kegiatan di dalam dan luar negeri, pemberdayaan masyarakat, dan pelatihan untuk menunjang karir.

Baca Juga: Sinopsis Film PULAU TERKUTUK Segera Tayang di Bioskop: Sekelompok Anak Muda Terperangkap di Pulau Terpencil

Syarat umum

Para calon peserta dapat memperhatikan syarat umum berikut sebelum mendaftar.

  • Mahasiswa aktif S1 dan D4 semester 4 semua program studi
  • Kuliah di perguruan tinggi mitra Djarum Beasiswa Plus (dapat dicek lewat SINI )
  • Minimal IP 3,20 saat semester 3
  • Aktif berorganisasi di dalam atau luar kampus
  • Tidak sedang menerima beasiswa lain

Cara daftar

Halaman:

Editor: Andi Novriansyah Saputra

Sumber: Instagram @info_beasiswa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x