Sinopsis dan Triller Film JAILANGKUNG SANDEKALA: Kisah Keluarga yang Diteror dan Kehilangan Anak Saat Liburan

- 5 Agustus 2022, 19:49 WIB
Poster Film Jailangkung Sandekala yang akan ditayangkan di Bulan September 2022.
Poster Film Jailangkung Sandekala yang akan ditayangkan di Bulan September 2022. /YouTube Screenplay Films. /

GOWAPOS - Kembali sebuah film horor akan hadir di bulan September 2022 mendatang yakni Jailangkung Sandekala. Film ini garapan sutradara Kimo Stamboel yang dibintangi Dwi Sasono dan Titi Kamal.

Jailangkung Sandekala akan menggambarkan sebuah teror tragis Jailangkung yang menghantui sebuah keluarga.

Dari tayangan teaser dan beberapa sumber lainnya, film ini mengisahkan sebuah perjalanan dari satu keluarga yang harus kehilangan anak bungsu mereka saat tengah berlibur.

Baca Juga: Manager BCL Berinisial MID Ditangkap Polisi, Dugaan Kasus Penyalahgunaan Narkoba

Dalam film ini, sutradara Kimo Stamboel ingin membawa Jailangkung ke arah berbeda dengan memberikan sentuhan kehangatan sebuah keluarga di dalamnya yang harus menerima nasib tragis mereka.

Selain Dwi Sasono (Adrian) dan Titi Kamal (Sandra), juga didukung oleh Syifa Hadju (Niki), dan Muzakki Ramdhan (Kinan), Jailangkung Sandekala akan tayang di bioskop Indonesia pada September 2022.

ALUR CERITA JAILANGKUNG SANDEKALA (2022)

Dikisahkan keluarga keluarga Adrian (Dwi Sasono) dan istrinya Sandra (Titi Kamal) dan dua anak mereka, yaitu Niki (Syifa Hadju) dan Kinan (Muzakki Ramdhan). Mereka berencana berlibur ke luar kota bersama-sama.

Baca Juga: Kutukan Seribu Vagina di Tubuh DEWA INDRA, Skandal Seks dangan Putri DEWA BRAHMANA, AHALYA

Dan sesuai yang sudah direncanakan, mereka pun berangkat. Mereka pergi menuju tujuan wisata yang sudah menjadi rencana awal mereka.

Halaman:

Editor: Subair Pare


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x