Yuk, Berzikir Tiap Hari, Amalan yang Sederhana tapi Pahala dan Keutamaannya Luar Biasa

- 23 Maret 2023, 15:50 WIB
Ilustrasi
Ilustrasi /RODNAE Productions by pexels/

Baca Juga: Sinopsis ANUPAMAA Hari Ini, 23 Maret 2023: Karena Cemburu, Vanraj-Leela Sepakat Larang Anupamaa Menikahi Anuj

Apalagi jika orang itu dalam keadaan sakit. Jika ia sedang sakit, kemudian membaca dzikir ini lalu meninggal dunia, maka ia meninggal dalam keadaan husnul khatimah dan haram baginya untuk masuk neraka. Saking utamanya amalan ini. Oleh karena itu, bagi orang yang sakit, teruslah membaca dzikir ini.

Dzikir seperti ini sangatlah sederhana, maka dzikir seperti ini haruslah kita jaga.

"... Laki-laki dan perempuan yang banyak menyebut (nama) Allah, Allah telah menyediakan untuk mereka ampunan dan pahala yang besar." (QS. Al-Ahzaab: 35). ***

Halaman:

Editor: Subair Pare


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x