Tips Sahur Hanya dengan Segelas Air Putih dan Oralit, Apakah Aman untuk Kesehatan Tubuh?

- 24 Maret 2023, 15:23 WIB
Ilustrasi segelas air putih.
Ilustrasi segelas air putih. / Michael T. Sumber by Pixabay /

Kemudian dokter Denta menambahkan dalam tweet-nya, "intinya begini, ketika asupan nutrisi dari luar berkurang signifikan, tubuh akan mencari sumber energi lain, salah satunya sel-sel rusak yang ada di tubuh kita sendiri. Sel-sel rusak yang menumpuk ini bisa menjadi bakat kanker dan lain-lain. Bisa dibabat habis kalau puasa kita bener."

Jadi sebenarnya tips ini bisa diikuti, hanya saja tergantung pada kesiapan tubuh apakah bisa kuat tanpa makan sahur? Jika terbiasa sahur tanpa makan yang berat, mungkin tips ini cocok untuk kamu.

Jika kamu ingin mengikuti tips ini, jangan lupa harus sesuai dosis yang dianjurkan ya, jangan sampai penggunaan oralitnya berlebihan.***

Halaman:

Editor: Subair Pare

Sumber: Twitter@sdenta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x