Cara Bikin Oseng Mercon Yogyakarta, Rasa Pedas yang Nampol di Lidah

- 6 November 2021, 13:08 WIB
Oseng Mercon
Oseng Mercon /@fajaralam_s/Tangkapan layar instagram

GowaPos.com -- Bagi pecinta pedas dan ingin menimbun lemak, berikut ini akan disediakan bagaimana cara memasak Oseng Mercon dengan rasa yang nikmat.

Dilansir GowaPos.com dari akun Instagram @fajaralam_s, inilah resep mudah membuat oseng mercon ala Selebgram Fajar Alam.

Yng belum bisa jalan-jalan ke Jogja dan merasa kangen kulineran. Yuk bikin jajanan khas sana OSENG MERCON. Berikut cara membuatnya:

Baca Juga: Link Cara Masak Pancong di Rumah dengan Resep yang Mudah di Dapatkan

OSENG MERCON

Buat Bahannya Simple aja :
•> Bahan Rebusan :
- 500 gr daging sapi sandung lamur
- 1500 ml air
- 8 lembar daun salam
- 6 lembar daun jeruk

•> Bumbu Halus :
- 8 siung bawang merah
- 5 siung bawang putih
- 3 cabe merah besar
- 15 cabe keriting merah
- 30 cabe rawit merah

•> Bahan lainnya :
- minyak untuk menumis
- 6 lembar daun salam
- 4 lembar daun jeruk
- 4 cm lengkuas, geprek
- 4 cm jahe, geprek
- 2 serai, geprek
- 2 sdm gula jawa
- 1 sdm kecap manis
- 250 ml air kaldu daging
- 1 sdt garam
- 1 sdt penyedap rasa

Baca Juga: Gallagher Bermain Bagus di Crystal Palace, Ini Respon Pelatih Chelsea Terkait Rencana Mengembalikannya

Halaman:

Editor: Sutriani Nasiruddin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x