Unjuk Kualitas! Motor Yamaha X-Ride dan Honda BeAT Street: Gaya Sama dengan Keunggulan Berbeda

- 22 Maret 2023, 03:41 WIB
Motor X-Ride (kiri) dan BeAT Street (kanan)/Tangkapan layar
Motor X-Ride (kiri) dan BeAT Street (kanan)/Tangkapan layar /YouTube.com/Moladin/
  • Ada 3 pilihan warna: Sian, Merah, dan Biru
  • Mesin karburator 50 persen lebih irit
  • Volume silinder 125 cc
  • Panel instrumen digital
  • Terdapat lampu hati-hati
  • Lampu bagian depan dan belakang LED

Baca Juga: Menko Marves RI Ungkap Adanya Kemajuan Negosiasi dengan Tesla, Demi Tingkatkan Produsen Kendaraan Listrik

2. Honda BeAT Street

  • Ada 2 pilihan warna: Silver dan Hitam
  • Panel meter digital
  • Tuas pengunci rem agar tidak loncat saat dinyalakan
  • Ada tempat cas HP
  • Lampu bagian depan LED
  • Volume langkah 109.5 cc

Selain itu, BeAT Street juga menyediakan aksesoris menarik bagi para pembelinya. Terdapat beberapa merchandise seperti helm khusus BeAT Street.

Masing-masing harga

Tidak hanya tampilan yang hampir mirip, harga pun hampir sama satu dengan yang lain, tentunya jika merujuk ke harga pasaran di Jakarta. Pembelian satu produk motor X-Ride 125 terbaru seharga 19.960.000 Rupiah.

 

Yamaha X-Ride 125
Yamaha X-Ride 125 Dok Yamaha

Sedangkan untuk pembelian satu produk BeAT Street senilai 18.476.000 Rupiah. Perbandingan harga tersebut dengan keunggulan masing-masing jenis motor, para konsumen pastinya sudah punya gambaran sendiri untuk memilih salah satu dari keduanya.

Semoga mendapatkan pilihan terbaik antara Yamaha X-Ride dan Honda BeAT Street.***

Halaman:

Editor: Andi Novriansyah Saputra

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x