TP-PKK Kota Makassar Gelar Pengajian Rutin di Baruga Anging Mamiri, Bahas Penanganan Anak Putus Sekolah

- 12 Oktober 2021, 07:20 WIB
Kelompok kerja (Pokja) 1 TP-PKK Kota Makassar melaksanakan program pengajian rutin TP-PKK di Baruga Anging Mamiri
Kelompok kerja (Pokja) 1 TP-PKK Kota Makassar melaksanakan program pengajian rutin TP-PKK di Baruga Anging Mamiri /Instagram.com/@pkkmakassar//

Bahkan persoalan tersebut dapat menjadi faktor utama merebaknya anak jalanan dan tingginya angka kriminalitas.

Indira memerintahkan agar TP-PKK Kota Makassar melakukan sinergitas dan membangun kerja sama dengan orang tua para siswa untuk mencegah hal-hal yang tidak diinginkan di kemudian hari.

Baca Juga: Kouta Kemendikbud Sudah Tersalurkan, Cek Info dan Cara Mendapatkannya

“Kader PKK, sebagai ibu rumah tangga dan penggerak di wilayah masing-masing memegang peranan penting, bagaimana menumbuhkan semangat bagi anak-anak kita untuk menanamkan sifat disiplin sejak dini untuk bersekolah. Dan disiplin tentunya harus ditunjukkan oleh orang tua mereka sebagai guru pertama,” ucap Indira.

Pengajian rutin yang diselenggarakan oleh Pokja 1 TP-PKK Kota Makassar diharapkan bisa menghasilkan pengetahuan serta pemahaman yang bermanfaat bagi seluruh kader.

Selain itu, kegiatan yang dilaksanakan selama tiga hari itu bisa menjadi ajang silaturahmi kader-kader PKK Kecamatan se-Kota Makassar.***

Halaman:

Editor: Burhan SM

Sumber: Instagram.com/@pkkmakassar/


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x