Pembangunan Smelter PT Freeport Indonesia Diresmikan, Jokowi: Kita Ingin Nilai Tambah Ada di Sini

- 12 Oktober 2021, 19:07 WIB
Presiden Republik Indonesia Joko Widodo (Jokowi) meresmikan Groundbreaking pembangunan Smelter PT Freeport Indonesia, pada 12 Oktober 2021.
Presiden Republik Indonesia Joko Widodo (Jokowi) meresmikan Groundbreaking pembangunan Smelter PT Freeport Indonesia, pada 12 Oktober 2021. /@jokowi/Instagram

Baca Juga: 10 Besar Negara dengan Utang Terbesar, Laporan Utang IDS 2022: Indonesia Masuk Negara Utang Terbesar

Rencananya Smelter yang akan dibangun PT Freeport Indonesia menggunakan desain single line terbesar di dunia, dengan begitu akan dapat mengolah 1,7 juta ton konsentrat tembaga per tahunnya.

Presiden berharap pembangunan ini dapat meningkatkan daya tarik investasi industri luar negeri serta untuk meningkatkan kesejahteraan rakyat.

“Infrastrukturnya terus kita dukung. Kemudahan dan kepastian berusaha akan kita dukung. Kemudian ketersediaan SDM sesuai dengan kebutuhan industri juga,” kata Presiden Jokowi.

Turut hadir pula pada acara peresmian tersebut Menko Perekonomian, Menteri BUMN, Menteri Perindustrian, Menteri ESDM, Menteri Sekretaris Negara, Gubernur Jawa Timur, Bupati Gresik dan jajaran anggota PT Freeport Indonesia.***

Sumber: Youtube Sekretariat Presiden

Halaman:

Editor: Sutriani Nasiruddin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x