Prakiraan Cuaca Kabupaten Gowa Pada 11-12 November 2021, Waspada Hujan Deras di Siang Hari

- 11 November 2021, 07:33 WIB
Prakiraan cuaca kabupaten Gowa
Prakiraan cuaca kabupaten Gowa /Pixabay/holdmypixels/

GowaPos.com - Prakiraan cuaca di wilayah kabupaten Gowa, pada tanggal 11 hingga 12 November 2021.

Berdasarkan prakiraan cuaca dari BMKG kini hampir seluruh daerah di Indonesia sudah memasuki musim penghujan. 

Bahkan ada di beberapa tempat yang ditimpa musibah banjir, akibat air sungai yang meluap ke pemukiman warga.

Berbagai dampak buruk di tengah cuaca ekstrim harus segera diantisipasi. Masyarakat perlu untuk bergotong-royong, mencegah terjadinya hal-hal yang tidak diinginkan.

Baca Juga: Minum Jahe Campur Serai Siapa Sangka dapat Mengatasi Penyakit, Begini Cara Buat dan 6 Manfaatnya

Seperti membersihkan selokan, saluran air dan secepatnya membuat lubang atau biopori yang dapat menjadi saluran masuk air yang datang dari luar.

Bagi pengendara sepeda motor atau kendaraan lainnya, agar memperhatikan perlengkapan diri sesuai dengan keadaan cuaca.

Hal lain yang perlu diperhatikan adalah memperbarui informasi terkait prakiraan cuaca di daerah masing-masing.

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) juga sudah merilis prakiraan cuaca untuk setiap daerah di Indonesia, khususnya di daerah kabupaten Gowa, Sulawesi Selatan.

Halaman:

Editor: Burhan SM

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah