6 Keunikan AIR TERJUN BALANG BULANG yang Menarik Wisatawan, Jarang Dikunjungi dan Tersembunyi di Hutan Lebat

- 22 Agustus 2023, 11:18 WIB
Inilah air terjun Balang Bulang yang terletak di Kabupaten Gowa.
Inilah air terjun Balang Bulang yang terletak di Kabupaten Gowa. /smartcity.gowakab.go.id/

Bahkan di sore hari, pengunjung akan menemukan pemandangan luar biasa dimana para kelelawar akan beterbangan keluar dari sekitar air terjun. 

5. Perjalanan Melewati Area Persawahan
Perjalanannya yang jauh membuat pengunjung akan disuguhkan dengan berbagai jenis pemandangan berbeda, salah satunya adalah area persawahan yang membentang luas di sekitar desa menuju hutan.

Undak-undakan sawah yang tinggi terlihat hijau kekuningan memanjakan mata Anda.

Wisatawan bisa beristirahat di gubuk kecil buatan penduduk sembari menikmati pemandangan tersebut sebelum kembali melanjutkan perjalanan ke lokasi wisata.

6. Cocok untuk Wisatawan yang Senang Aktivitas Outdoor
Untuk para wisatawan yang senang berolahraga, air terjun ini merupakan spot wisata yang wajib Anda kunjungi. Medannya yang hanya bisa ditempuh dengan berjalan kaki. ***

Halaman:

Editor: Subair Pare


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x