5 Perguruan Tinggi Negeri yang Membuka Seleksi Masuk Universitas Melalui Jalur Mandiri

- 8 April 2023, 10:57 WIB
Ilustrasi 5 Perguruan Tinggi Negeri yang Membuka Seleksi Masuk Universitas Melalui Jalur Mandiri
Ilustrasi 5 Perguruan Tinggi Negeri yang Membuka Seleksi Masuk Universitas Melalui Jalur Mandiri /PORTAL PURWOKERTO /Unsplash/Leon Wu

2. Seleksi Mandiri Universitas Padjajaran

Universitas Padjajaran juga membuka pendaftaran Seleksi Mandiri untuk program sarjana.

Pendaftaran seleksi mandiri UNPAD akan dibuka setelah ujian UTBK selesai dilaksanakan, dan pendaftaran akan dibuka dari tanggal 29 Maret sampai 26 Juni 2023 mendatang. Pelaksanaan ujiannya dilakukan 8 sampai 10 Juli 2023.

Pendaftaran dilakukan via link berikut ini,
Https://pendaftaran.unpad.ac.id/login

3. Seleksi Mandiri Universitas Pendidikan Indonesia

Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) menerima calon mahasiswa baru melalui jalur SMM-PTN Barat. Seleksi tersebut merupakan seleksi mandiri yang dilakukan beberapa PTN secara bersamaan yang berada di wilayah barat.

Pendaftaran SMM-PTN Barat belum diberitahukan tanggal berapa, tetapi jika mengacu pada tahun 2022, pendaftaran dilakukan pada bulan April sampai Mei.

Pendaftaran bisa dilakukan melalui:
Https://pendaftaran.smmptnbarat.id/

4. Seleksi Mandiri Institut Pertanian Bogor

Institut Pertanian Bogor membuka pendaftaran seleksi mandiri untuk siswa SMA/MA/SMK lulusan tahun 2023, 2022 dan 2021 dari semua jurusan.

Pendaftaran SM-IPB program sarjana akan dibuka pada tanggal 1 Mei sampai 23 Juni 2023. Ada dua jalur dalam SM-ITB ini yaitu, seleksi via ujian online dan seleksi hanya dengan menggunakan nilai UTBK saja.

Pengumuman hasil siswa yang lolos dilaksanakan pada tanggal 10 Juli 2023.

Pendaftaran bisa dilakukan melalui:
Https://pendaftaran.admisi.ipb.ac.id

Halaman:

Editor: Burhan SM


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah