Sering Mendengar Seluruh Ciptaan Allah Berasal dari Nur Muhammad? Berikut Penjelasannya

- 16 Mei 2022, 15:16 WIB
Ilustrasi sedang shalat
Ilustrasi sedang shalat / muhammadiyah.or.id/

GOWAPOS - Beberapa orang di antaranya cukup menyukai dan tertarik untuk belajar ilmu tasawuf utamanya, tentang keterkaitan antara ciptaan Allah dan Nabi Muhammad SAW.

Di mana, pastinya tidak asing ditelinga bahwa seluruh ciptaan Allah itu berasal dari Nur Muhammad.

Masih belum bisa memahami, simak penjelasan di bawah ini agar bisa menambah referensi.

Dalam tradisi tasawuf, seluruh makhluk Allah diyakini berasal dari Nur Muhammad. Ada banyak versi memang penjelasan tentang Nabi Muhammad dalam kerangka kosmologi.

Baca Juga: Sinopsis AKU BUKAN WANITA PILIHAN Tayang 16 Mei 2022: Andi Bakal Bongkar Pernikahan Tiara dan Rangga

Abdul Karim Al-Jili menganggap Nur Muhammad sebagai sesuatu yang qadim dan Ibnu ‘Arabi menganggapnya qadim dalam kapasitasnya sebagai ilmu Tuhan dan hadits ketika ia berwujud makhluk.

Meski ada perbedaan, pada dasarnya dalam tradisi tasawuf sepakat bahwa Nur Muhammad telah ada sebelum adanya segala sesuatu di alam ini. Keyakinan mereka ini merupakan bentuk penghormatan kepada Nabi Muhammad Saw.

Sebab posisi Muhammad sebagai nabi dan rasul dapat dikatakan sebagai miniatur makhluk mikrokosmos karena pada diri beliau merupakan tajalli Tuhan paling sempurna.

Baca Juga: Sinopsis BUKU HARIAN SEORANG ISTRI Tayang 16 Mei 2022: Dewa dan Nana Ingin Tahu Dalang Penculikan Anaknya

Namun, apakah benar seluruh alam semesta ini berasal dari Nu Muhammad?

Halaman:

Editor: Subair Pare

Sumber: Muhammadiyah.or.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah