Bruntusan di Wajah Mengganggu Aktivitasmu? Lakukan Tips Alami Ini Untuk Mengatasinya

- 27 Oktober 2021, 09:00 WIB
Atasi Bruntusan pada wajah dengan cara alami
Atasi Bruntusan pada wajah dengan cara alami /Pixabay/@Engin_Akyurt/

Gunakan tomat berwarna merah, kemudian tumbuk atau blender tomat tersebut agar halus dan setelah itu oles secara merata di permukaan kulit wajah.

Diamkan masker selama 15 menit, lalu bilas hingga bersih. Lakukan satu atau dua kali dalam seminggu secara rutin.

Hindari makanan berminyak

Salah satu penyebab bruntusan juga datang dari makanan yang kurang sehat seperti, gorengan. Karena jajanan gorengan menggunakan minyak berlebih, sehingga dapat memunculkan bruntusan di wajah.

Lakukan beberapa tips alami tersebut secara rutin agar bruntusan di wajah bisa segera hilang. Jika bruntusan semakin parah dan mengganggu aktivitas, silahkan hubungi ahli kesehatan kulit di daerah masing-masing.***

Halaman:

Editor: Burhan SM

Sumber: Youtube @Desty Yufeni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x