Tips Awal Mengatasi Gula Darah Tinggi, Berikut Penjelasan dr. Zaidul Akbar

- 16 Februari 2022, 14:55 WIB
dr. Zaidul Akbar
dr. Zaidul Akbar /Tangkapan layar/Youtube.com/ dr. Zaidul Akbar/

 

  GOWAPOS - dr. Zaidul Akbar memberikan saran tips bagi yang mengalami gula darah tinggi.

Gula darah tinggi umumnya ditemukan pada orang-orang yang punya riwayat penyakit diabetes.

Kondisi tersebut ditandai dengan naiknya kadar gula atau glukosa dalam darah. Sehingga hal itu sangat membahayakan bagi kesehatan tubuh.

Baca Juga: Dorce Gamalama Meninggal Dunia, Ini Pesannya Kepada Keluarga Terkait Pengurusan Jenazahnya

Tidak hanya yang mengalami diabetes saja, ternyata bagi yang punya masalah metabolisme, hormon, stres hingga sakit jantung pun beresiko terkena gula darah tinggi.

Kondisi seperti itu jika tidak segera ditangani akan memperburuk kesehatan tubuh, apalagi jika sudah ada penyakit berat yang menyertainya.

Penderita gula darah tinggi biasanya mendapat pantangan untuk makan makanan manis dan begitu cepat merasa lapar walaupun baru beberapa menit yang lalu sudah makan besar.

Baca Juga: Kumpulan 6 Twibbon Hari Jadi Kota Solo 2022 Diperingati 17 Februari 2022, Lengkap Link Downloadnya

Sebagai tips awal, dr. Zaidul Akbar membagikan cara untuk mengatasi gula darah tinggi.

Halaman:

Editor: Subair Pare

Sumber: YouTube dr. Zaidul Akbar Official


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x