Asupan Herbal Atasi Sakit Kepala dari dr Zaidul Akbar, Perhatikan Pula Penyebab dan Solusinya

- 7 Agustus 2023, 05:19 WIB
Inilah 7 Cara Ampuh Mengatasi Sakit Kepala Dengan Cara Terapi Rumahan Menurut dr. Sung Salah Satunya Meditasi
Inilah 7 Cara Ampuh Mengatasi Sakit Kepala Dengan Cara Terapi Rumahan Menurut dr. Sung Salah Satunya Meditasi /

GOWAPOS - dr Zaidul Akbar menjelaskan tentang asupan herbal untuk mengatasi sakit kepala, lancarkan kembali aliran darah dan mengoptimalkan fungsi otak.

salah satu penyakit yang umumnya sering dialami oleh banyak orang adalah sakit kepala. Rasa sakit atau nyeri di bagian kepala itu dapat menimpa berbagai kalangan usia, baik masih muda sampai sudah tua.

Sebab sakit kepala

Stres berlebih dan faktor cuaca juga dapat menjadi penyebab utama sakit kepala muncul. Masyarakat perkotaan rentan mengalaminya karena tekanan pekerjaan begitu tinggi, terutama pekerja kantoran.

Baca Juga: 6 Penyakit Ini Bisa Disembuhkan dengan Bawang Merah, Ikuti Tata Cara Resep Terapinya

Apabila sakit kepala sudah cukup lama dialami dan begitu hebat rasanya, maka akan menimbulkan rasa mual dan diiringi oleh gejala penyakit lainnya. Melanjutkan penyebab sakit kepala, dr. Zaidul Akbar menyebut adanya oksigen yang kurang ke otak dan aliran darah kurang lancar.

"Banyak (faktornya), bisa karena oksigen yang kurang ke otak, ada aliran darah yang tidak lancar juga bisa, balik-baliknya ke oksigen juga atau kekurangan glukosa pada tubuh juga bisa, kekurangan air juga, atau tubuhnya kekurangan panas juga bisa," kata dr. Zaidul Akbar, dilansir dari kanal YouTube dr. Zaidul Akbar Official.

Solusi herbal

Untuk meredam rasa sakitnya, dr. zaidul memaparkan beberapa cara mulai dari kebiasaan paling ringan sampai pada anjuran asupan herbal setiap harinya. Ia berharap para penderita sakit kepala untuk menambah konsumsi minuman air putih setiap hari agar bisa tubuh bisa terasa segar dan aliran darah berjalan lancar.

Halaman:

Editor: Andi Novriansyah Saputra

Sumber: YouTube dr Zaidul Akbar Official


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x