Masak Secukupnya, 5 Makanan Ini Tidak Boleh Dipanaskan Kembali Bisa Membahayakan Tubuh

- 5 September 2023, 11:05 WIB
Ilustrasi memanaskan makanan/Unsplash / Jonathan Cooper
Ilustrasi memanaskan makanan/Unsplash / Jonathan Cooper /

GOWAPOS - Tidak semua sisa makanan boleh dipanaskan kembali, ada beberapa makanan tertentu justru membahayakan saat dipanaskan kembali.

Kandungan gizi yang ada pada makanan tersebut justru berubah sifat menjadi racun apabila dipanaskan kembali. Sangat dianjurkan untuk menyiapkan makanan ini secukupnya saja.

Lantas apa saja makanan tersebut? Dilansir dari Instagram @hidupsehatjsr, berikut ini kelima makanan tersebut beserta penjelasannya.

1. Telur

Telur yang dipanaskan kembali akan menjadi racun dan menyebabkan kerusakan pada saluran pencernaan.

2. Bayam

Memanaskan bayam kembali dapat mengubah zat besi dan nitrat menjadi nitrit dan karsinogen. Karsinogen meningkatkan resiko kanker.

3. Lobak

Lobak mengandung nitrat dan akan menjadi racun jika dipanaskan kembali.

4. Jamur

Jamur yang dipanaskan kembali beresiko masalah pencernaan dan jantung yang serius.

5. Ayam

Ayam yang dipanaskan kembali menyebabkan masalah pencernaan.

Itulah kelima makanan dan penjelasannya yang tidak boleh dipanaskan kembali untuk menghindari efek berbahaya bagi tubuh.***

Editor: Burhan SM

Sumber: Instagram @hidupsehatjsr


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x