Mampu Menurunkan Gula Darah, 5 Jenis Teh ini Bisa Dikonsumsi Khususnya Penderita Diabetes

- 23 Mei 2022, 20:39 WIB
Mampu Menurunkan Gula Darah, 5 Jenis Teh ini Bisa Dikonsumsi Khususnya Penderita Diabetes
Mampu Menurunkan Gula Darah, 5 Jenis Teh ini Bisa Dikonsumsi Khususnya Penderita Diabetes /Pixabay/


GOWAPOS -- Inilah 5 jenis teh yang bisa dikonsumsi dan menawarkan kesehatan. Teh memiliki manfaat kesehatan salah satunya bagi Penderita diabetes.

Ternyata teh dapat menurunkan kadar gula darah dalam tubuh dan solusi tepat bagi penderita diabetes, sebab penderitanya akan terbebas dari karbohidrat yang memberikan hidrasi dan antioksidan.

Juru bicara Academy of Nutrition and Dietetics, Julie Stefanski RDN, CDCES, dirangkum dari gooddoctor menyimpulkan bahwa minum tiga cangkir teh bahkan lebih per hari dikaitkan dengan risiko diabetes yang rendah.

Inilah cara membuat ramuan the yang bisa menurunkan kadar gula darah.

Baca Juga: Iniliah Pemilik 5 Weton Yang Rezekinya Lancar dan Selalu Hidup Bahagia

1. Teh hijau

Teh hijau membantu mengurangi kerusakan sel, mengurangi peradangan, dan mengoptimalkan kontrol gula darah. Senyawa terdapat didalam teh hijau, termasuk epigallocatechin gallate atau EGCG, terbukti merangsang penyerapan glukosa ke dalam sel otot rangka.

Sebagian penelitian mengatakan, penderita diabetes yang meminum teh hijau bisa membantunya untuk tidak terkena diabetes.

Melalui penelitian tersebut, konsumsi teh hijau 3 hingga 4 cangkir per hari membantu sesorang terhindar dari diabetes.

2. Teh hitam

Teh hitam memiliki senyawa tanaman yang kuat, termasuk theaflavin dan thearubigins di mana memiliki sifat anti-inflamasi, antioksidan, dan penurun gula darah. mengkonsumsi teh hitam dapat menjaga kadar gula darah tetap normal.

Halaman:

Editor: Sutriani Nasiruddin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x