Punya Masalah Darah Rendah? Ini 5 cara Alamai Mengatasinya, Jahe Dapat Menstabilkan Darah

- 8 Juni 2022, 20:21 WIB
Ilustrasi cara mencegah gejala darah rendah
Ilustrasi cara mencegah gejala darah rendah /Pexels.com/

GOWAPOS -- Sering merasa pusing dan berkunang-kunang, lemas atau sakit kepala? Jika iya, cek darah anda, bisa jadi kamu mengalami darah rendah.

Penyebab darah rendah adalah kondisi tekanan darah bawah batas normal bahkan sampai kurang dari 90.

Normalnya tekanan darah seseorang berada di kisaran 120/80. Jika tekanan darah turun hingga 90/60, maka darah rendah yang dialami.

Penyebab darah rendah dikarenakan dehidrasi, alergi, pendarahan, kekurangan nutrisi, infeksi, penyakit jantung, penyakit tiroid atau akibat konsumsi obat-obatan tertentu.

Baca Juga: Disayangi oleh Dewa Uang, Kekayaan Selalu Menghampiri Pemilik 5 Weton ini

Kadang darah rendah juga bisa dipicu oleh perubahan posisi yang terlalu mendadak misalnya, berubah posisi dari duduk, berbaring ke posisi berdiri dalam waktu yang cepat.

Gejala darah rendah berupa pusing atau sakit kepala, mual dan muntah, konsentrasi menurun, pandangan jadi buram, lemas, tubuh kehilangan keseimbangan, dan sesak nafas.

Cara-cara apa untuk mengatasi darah rendah

Pertama

Halaman:

Editor: Sutriani Nasiruddin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x