Kronologi Sopir Taksi Korea Dapati Penumpangnya bawa Narkoba dan Laporkan ke Polisi untuk Ditangkap

- 24 Desember 2023, 18:12 WIB
Gambar berhenti narkoba, pecandu
Gambar berhenti narkoba, pecandu /@rebcenter-moscow/

GOWAPOS - Seorang sopir Korea Selatan (Korsel) langsung menelepon nomor pihak kepolisian setempat, setelah mendapati penumpangnya membawa narkoba.

Sang Sopir menelepon pihak kepolisian dengan seolah-olah meminta bantuan kepada saudaranya, untuk datang menjemputnya.

Polisi yang menerima telepon dari sopir tersebut, untungnya langsung Gerak Cepat (Gercep) setelah mengetahui, jika panggilan telepon itu bukan salah sambung melainkan, sesuatu yang penting.

Baca Juga: Terungkap Alasan Irish Bella Gugat Cerai Ammar Zoni, Bukan Hanya Masalah Narkoba

Polisi kemudian melanjutkan perbincangannya dengan sang sopir melalui telepon, sembari terus memberikan petunjuk-petunjuk tertentu, agar pembicaraan mereka tidak diketahui oleh penumpang yang disebut membawa narkoba.

Polisi: “Apakah ini situasi darurat? Tolong jawab dengan ‘Ya’ atau tidak’,”

Sopir: “Ya.”

Polisi pun paham sama yang dimaksud sopirnya

“jemput” berarti “Polisi dateng secepatnya”

“Stasiun Suwon” berarti "Tolong sambungkan ke polisi yang bertugas di daerah Suwon”

Halaman:

Editor: Nurjannah Usman

Sumber: Twitter/@tang__kira


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x