Bacaan Zikir Pagi Sesuai Sunnah dan Ajaran Islam, Amalkan dan Pahami Artinya

- 12 Januari 2023, 07:45 WIB
Ilustrasi Tasbih.  Syekh Ali Jaber dalam salah satu penjelasannya menerangkan bahwa terdapat satu amalan kecil namun sangat besar pahalanya.
Ilustrasi Tasbih. Syekh Ali Jaber dalam salah satu penjelasannya menerangkan bahwa terdapat satu amalan kecil namun sangat besar pahalanya. /Foto: Pixabay/TheAnnAnn/

haa ba'dah, rabbi a'uudzu bika menalkasali wasuui-lkabiir, rabbi a'uudzubika min 'adzaabi fii-

nnaaari wa 'adzaabi fii-lqabri.

Terjemahan:

"Kami sudah masuk waktu pagi dan kerajaan hanya milik Allah. Tidak ada Illah yang berhak disembah selain Allah, tidak ada sekutu bagi-Nya. Milik Allah kerajaan dan pujian. Dia-lah Yang Maha Kuasa atas setiap perkara. Ya Rabbku, aku mohon kepada-Mu kebaikan di hari ini dan kebaikan setelahnya. Aku berlindung kepada-Mu dari kejahatan hari ini dan kejahatan setelahnya. Ya Rabbku, aku berlindung kepada-mu dari sikap malas dan kejelekan pada hari tua. Wahai Rabbku, aku berlindung kepada-Mu dari siksaan api Neraka dan siksaan di alam kubur". (Baca satu kali).

Membaca sayyidul istighfar, sebanyak satu kali.

Allahumma anta robbi laa ilaha illa anta, khalaqtanii wa a naa 'abduka, wa a naa 'ala 'ahdika

wa wa'dika maa-statho'tu, a'uudzu bika min syarri maa sona'tu, abuu u laka bini'matika

'alayya,wa a buu u bi dzanbii fagriflii fainnahu laa yagfirudzzunuuba illa anta.

Terjemahan:

"Ya Allah, Engkaulah Rabb ku, tidak ada illah yang patut disembah selain Engkau, Engkau yang menciptakanku. Aku adalah hamba-Mu. Aku akan setia pada perjanjianku kepada Mu yaitu menjalankan ketaatan dan menjahu larang semampuku dan aku yakin akan janji-Mu berupa pahala. Aku berlindung kepada-mu dari kejelekan yang ku perbuat. Aku mengakui nikmat-Mu kepadaku dan aku mengakui dosaku. Oleh karena itu ampunilah aku. Sesungguhnya tiada yang mengampuni dosa kecuali Engkau".

Halaman:

Editor: Andi Novriansyah Saputra

Sumber: Sangpencerah.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x