BRI Liga 1: Pluim dan Yakob Cedera, PSM Tampil Tumpul Lawan Persela, Skor Imbang

- 2 Desember 2021, 22:55 WIB
Pemain PSM Rizky Eka dijatuhkan  di kota penalti  oleh pemain Persela.
Pemain PSM Rizky Eka dijatuhkan di kota penalti oleh pemain Persela. /Twitter @Liga1Match/

Skor seimbang membuat lagi semakin terbuka, Persela melalui Carlos berkali kali membahayakan pertahanan PSM. Tapi tak ada yang berbuah gol hingga babak kedua usai.

Baca Juga: Hasil PSM Makassar vs Persipura Jayapura, Duel Sengit Berakhir Imbang 1-1

Dalam empat pertandingan terakhir, PSM Makassar belum menunjukkan hasil memuaskan. Bahkan telah mengganti pelatih Milo dengan Syamsuddin Batola, yang diharapkan bisa menjadi solusi bagi tim Juku Eja, belum membuahkan hasil.

Sementara Persela juga pada laga terakhir mengalami kekalahan dari Persikabo, dan ingin meraih kemenangan saat melawan PSM agar terhindar dari lubang degradasi.

Laskar Joko Tingkir juga dibesut oleh pelatih baru, yakni Ragil Sudirman.

Baca Juga: PSM Makassar vs Persipura, Laga Saudara dari Timur Dipastikan Seru dan Keras: Begini Prediksi XI

Kini PSM saat ini berada di posisi ke 9 dan Persela terjebak di jurang degradasi pada urutan ke 15 klasemen Liga 1 Indonesia. ***

Susunan Pemain:

PSM
Hilmansyah, Erwin, Yance, Abd Rahman, Arfan, Rezky Eka, Rasyid Bakri, Wiljan Pluim, Sutanto, Azka, Yakob

Pelatih: Syamsuddin Batola

Halaman:

Editor: Subair Pare

Sumber: Twitter @Liga1Match


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah