Bermain Imbang dengan PSM Makassar, Persela Lamongan Masih Terancam di Zona Degradasi

- 14 Maret 2022, 19:42 WIB
Laga antara PSM Makassar dan Persela Lamongan berakhir imbang.
Laga antara PSM Makassar dan Persela Lamongan berakhir imbang. /Instagram@perselafc/

GOWAPOS - Laga PSM Makassar kontra Persela Lamongan dalam lanjutan BRI Liga 1 pekan ke-31 berlangsung seru dan menarik.

Kedua tim berusaha saling mengalahkan untuk menjauh dari zona degradasi. Karena posisi kedua tim belum aman, bila tergelincir dan menderita kekalahan.

Namun Persela Lamongan nampaknya makin sulit keluar zona degradasi usai bermain imbang 2-2 lawan PSM Makassar.

Baca Juga: BRI Liga 1 2021-2022: PSM Makassar Gagal Petik Poin Penuh Atas Persela Lamongan

Kini Laskar Joko Tingkir berada di peringkat 17 dengan poin 21.

Laga berlangsung di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali padas Senin, 14 Maret 2022) sore WIB.

Laskar Joko Tingkir ini berharap kepada Barito Putera. Jika Laskar Antasari menang lawan Persebaya, Persela dipastikan degradasi ke Liga 2.

Jika Barito imbang atau kalah, masih ada kesempatan bertarung pada tiga laga sisa jadi penentu, sebelum berakhirnya Liga 1 ini.

Baca Juga: Fadli Zon Sebut Logo Label Halal Terkesan Etnosentris dan Menyembunyikan Tulisan Halal

Saat babak pertama dimulai, kedua tim langsung tancap gas dan berusaha menciptakan gol lebih awal. Dan Persela berhasil memanfaatkan kesempatan pada menit ke-9.

Halaman:

Editor: Subair Pare


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x