SEA Games 2023: Perolehan Medali Sementara Timnas Indonesia, 8 Mei 2023

- 8 Mei 2023, 08:34 WIB
Perolehan sementara raihan medali Timnas Indonesia di ajang SEA Games 2023.
Perolehan sementara raihan medali Timnas Indonesia di ajang SEA Games 2023. /Instagram @timindonesiaofficial/

GOWAPOS - Indonesia menempati posisi ketiga, setelah Kamboja dan Thailand dalam perolehan medali sementara di ajang SEA Games 2023.

Sampai hari ini, Indonesia berhasil mendapat 16 medali emas, 10 medali perak, dan 19 medali perunggu.

Kemarin, Indonesia berhasil menambah 8 medali emas, 3 medali perak, dan 17 medali perunggu.

Berikut ini daftar Atlet yang menyumbang medali untuk Indonesia di SEA Games 2023, pada hari Minggu, 7 Mei 2023, yaitu:

Medali Emas

1. Ferry Yodoyono dan Tim di cabang olahraga Cycling, di nomor Mixed MTB Cross Country.

2. Manik Trisna Dewi Wetan di cabor Vovinam, di nomor Yin Yang Sword Form Female.

3. Sandi Firmansyah di cabor Karate, di nomor Men's Kumite Individual -84KG.

4. Puspa Arum Sari di cabor Pencak Silat, di nomor Seni Silat Tunggal Female.

Halaman:

Editor: Burhan SM

Sumber: Instagram @timindonesiaofficial


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah