Siklus Menstruasi Bermasalah, dr Zaidul Akbar Menyarankan Hindari Makanan Olahan Ini

- 15 September 2021, 09:14 WIB
dr Zaidul Akbar sebut orang yang berkarang gigi jantungnya sedang bermasalah
dr Zaidul Akbar sebut orang yang berkarang gigi jantungnya sedang bermasalah /Tangkapan Layar/YouTube/@dr Zaidul Akbar Official

Baca Juga: Jadwal Acara TV Hari Ini Rabu, 15 September 2021: Hacksaw Ridge di Trans TV, ada Bikin Panik di Trans 7

dr Zaidul Akbar melanjutkan, bahwa ketika seseorang menghentikan makan makanan tersebut, tidak hanya siklus menstruasi saja yang diperbaiki.

"Ternyata Subhanallah, dia mood-nya lebih baik, kemudian jantungnya lebih baik, otak, pola pikir, vitalitas, itu meningkat drastis," dr. Zaidul Akbar menjelaskan efeknya pada tubuh setelah berhenti makan makanan yang disebutkan olehnya di atas.***

Disclaimer: Artikel ini telah terbit di PortalJember.com dengan judul "Hentikan Makan Ini jika Siklus Menstruasi Bermasalah, dr. Zaidul Akbar: Ini Efeknya untuk Tubuh"

Halaman:

Editor: Sutriani Nasiruddin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah