Konsumsi Gorengan, Mie Instan Tiap Hari? Boleh, Tapi Harus Detox, Ini Bahan dan Cara Membuatnya

- 7 November 2021, 22:49 WIB
ilustarasi sehat
ilustarasi sehat / Shahariar Lenin dari Pixabay /

GowaPos.Com - Untuk membuat tubuh yang sehat diperlukan perawatan dan makanan minuman yang higienis pula. Karena kalau mengkonsumsi makanan seenaknya, akan mempengaruhi kesehatan tubuh.

Tapi tidak usah khawatir, meskipun suka makan cireng, mendoan dan mie instan boleh saja. Namun diperlukan detox agar tubuh tidak berjuang sendirian melawan penyakit, yang bisa ditimbulkan dari makanan tersebut.

Kalaupun tidak menggunakan detox boleh, tapi tepungnya diganti tepung sehat (tepung singkong atau mocaf), air putihnya ditambah Infused Water.

Baca Juga: Cara Membuat Donat Empuk dan Mengembang untuk Camilan di Rumah, Coba Praktekkan 3 Resep Ini

Dikutip dari instagram/@resepjsrislami disebutkan detox gorengan, sosis, mie instan, cireng dan bakso. Ini bahan yang diperlukan dan cara membuatnya.

Bahan:
1.Chia Seeds 1 sdm
2.Madu Murni 2 sdm
3.Air Panas 300-350ml
4.Jahe Sejempol (optimal)

Baca Juga: Obati Batuk Secara Alami dengan 3 bahan ini, Khasiatnya Bisa Juga Melancarkan Pencernaan

Baca Juga: Resep Kripik Tempe Kremes ala Bandung, Krenyesnya sampai Ke Hati

Caranya:
Seduh Chia Seeds dengan air panas, rendam hingga mengembang dan air menjadi hangat. Lalu tambahkan madu, aduk rata dan siap diminum.

Nah, demikin resep untuk membuat detox sehingga walaupunn mengkonsumsi gorengan dan mie instan, badan akan tetap sehat selalu. Selamat Mencoba.***

Halaman:

Editor: Subair Pare


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x