Bansos Rp2,4 Juta Sudah Cair untuk Pemilik Kartu Keluarga Sejahtera, Buka Situs cekbansos.kemensos.go.id

- 24 Januari 2022, 14:55 WIB
Bantuan sosial (bansos) BPNT/Kartu Sembako masih terus disalurkan pada 2022. Segera daftar Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) agar bisa mendapatkan bansos tersebut.
Bantuan sosial (bansos) BPNT/Kartu Sembako masih terus disalurkan pada 2022. Segera daftar Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) agar bisa mendapatkan bansos tersebut. /Instagram.com/@kemensosri

Baca Juga: Sinopsis Film The Addams Family 2, Petualangan Terakhir Keluarga Hantu di Amerika

1. Buka situs cekbansos.kemensos.go.id;

2. Isi semua kolom yang tersedia seperti provinsi, kabupaten, kecamatan, desa/kelurahan;

3. Isi nama calon penerima bansos sesuai KTP;

4. Masukkan 4 huruf kode yang tertera dalam kotak kode. Jika huruf kode tidak jelas, klik ikon sebelah kanan untuk mendapatkan kode baru;

5. Klik tombol “Cari Data”.

Bila dinyatakan sebagai penerima BPNT/Kartu Sembako, pemilik KKS dapat segera datang ke cabang Bank Himbara, di antaranya BRI, BNI, BTN, dan Mandiri.

Kemudian, KPM pemilik KKS mendaftarkan diri ke salah satu bank di atas sesuai dengan rekening bank yang diterima dari BPNT Kartu Sembako.

Lakukan pendaftaran m-banking atau SMS banking agar bisa melakukan cek saldo KKS.

Jika sudah, pemilik Kartu Keluarga Sejahtera sudah dapat cek saldo KKS untuk mencairkan BPNT/Kartu Sembako.

Halaman:

Editor: Sutriani Nasiruddin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah