Gol Cristiano Ronaldo Membawa Manchester United Comeback Atas Atalanta

- 21 Oktober 2021, 05:38 WIB
Gol Cristiano Ronaldo Membawa Manchester United Comeback Atas Atalanta
Gol Cristiano Ronaldo Membawa Manchester United Comeback Atas Atalanta /Twitter/@championsleague/

GowaPos.com - Akhirnya Manchester United mengakhiri trend negatifnya saat berlaga di Liga Champions 2021 ini, seperti yang diketahui laga sebelumnya Red Devil harus menerima kekalahan dari Young Boys kemarin, 14 September 2021.

Manchester United akan meladeni Atalanta pada laga ketiga Grup F Liga Champions 2021-2022 di Stadion Old Trafford, Menjelang pertandingan, Cristiano Ronaldo menyatakan akan menunjukkan kekuatan sebenarnya Setan Merah dan saat ini sudah mencapai laga ke 300-nya bersama Manchester United.

Manchester United juga tidak memberi hasil baik di liga domestik, hal ini membuat rumor pemecatan pelatih Ole Solksjaer santer terdengar.

Baca Juga: Jadwal Acara TV Kamis, 21 Oktober 2021: Dua Sisi Tayang di tvOne, Ada Anak Sholeh di TVRI

Bermain di hadapan suporter setia Manchester United, Atalanta yang bermain stabil di liga Italia dan dua musim liga champions kemarin memberi ujian yang berat buat Ronaldo dan kawan kawan.

Atalanta bermain terbuka dan lebih menguasai bola, membuat Manchester kesulitan mengembangkan permainannya. Terbukti Atalanta berhasil membuka keunggulan di menit 15 melalui Pasalic yang lepas dari jebakan off side.

Alih-alih menyamakan kedudukan, Manchester kembali kebobolan di menit ke 29. Berawal dari sepak pojok yang dilepaskan Koopmeiners, Merih Demiral mantan rekan Ronaldo di Juventus berhasil memenangi duel udara atas Luke Shaw dan Harry Maguire lalu menyundul bola ke gawang De Gea.

Baca Juga: Jadwal Acara TV Kamis, 21 Oktober 2021: Dredd Tayang di Trans TV, ada Hotman Paris Show di iNews

Walaupun banyak serangan Setan Merah, tapi tak satupun membuahkan hasil, skor tetap 2-0 menutup babak pertama.

Halaman:

Editor: Burhan SM

Sumber: Twitter @manchesterunited dan @championsleague


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah