6 Kiper Terhebat Sepanjang Sejarah Sepakbola yang Berkarir Gemilang di Timnas dan Klubnya

- 31 Mei 2024, 08:09 WIB
Ilustrasi Goalkeeper
Ilustrasi Goalkeeper / RoboMichalec By Pixabay/

GOWAPOS - Berikut ini enam kiper terbaik sepanjang sejarah dari 20 yang dirilis kanal media digital olahraga GiveMeSport pada 20 Mei 2024.

Para kiper terbaik ini sudah memperlihatkan konsistensi dan penampilan gemilang selama membela timnas dan klubnya masing-masing.

1. Lev Yashin
Kewarganegaraan Uni Soviet
Karir Profesional 1950-1970
Penghargaan Ballon d'Or (1963)
Penampilan Dynamo Moscow 358
Timnas Uni Soviet 74

2. Gianluigi Buffon
Kewarganegaraan Italia
Karir Profesional 1995-2023
Penghargaan Football of The Year Bersama Timnas Italia (2017)
Penampilan:
Timnas Italia 176
Juventus 656

Baca Juga: 5 Pemain Diaspora Bergabung dengan Timnas Indonesia U-20, Siap Ikuti Touloun Cup 2024 di Perancis

3. Oliver Kahn
Kewarganegaraan Jerman
Karir Profesional 1987-2008
Penghargaan Football of The Year Bersama Timnas Jerman 2000 dan 2001
Penampilan:
Timnas Jerman 86
Bayern Munich 632

4.Iker Casillas
Kewarganegaraan Spanyol
Karir Profesional 1998-2020
Penghargaan Goalkeeper of The Year Bersama FC Porto (2019) dan Real Madrid (2008)
Penampilan:
Timnas Spanyol 167
Real Madrid 725

5. Petr Cech
Kewarganegaraan Ceko
Karir Profesional 1999-2019
Penghargaan Football of The Year Bersama Timnas Ceko (2005, 2008, 2009, 2010, 2011, 2012, dan 2014)
Penampilan:
Timnas Ceko 124
Chelsea 494

Baca Juga: Elkan Baggot Dimaafkan dan Dipanggil Perkuat Timnas,Berikut Pemain yang Pernah Berselisih dengan Shin Tae-yong

6. Manuel Neuer
Kewarganegaraan Jerman
Karir Profesional 2004-sekarang
Penghargaan Football of The Year Bersama Timnas Jerman (2011 dan 2014)
Penampilan:
Timnas Jerman 117
Bayern Munich 521

Halaman:

Editor: Subair Pare

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah