Alergi dengan SUSU SAPI, Berikut Lima Jenis SUSU PENGGANTI  yang Direkomendasikan

- 7 Juni 2022, 20:14 WIB
ilustrasi
ilustrasi /1195798 dari Pixabay/

Serat beta glucan mampu mengikat kolesterol dalam usus dan mengurangi penyerapannya dalam tubuh. Serat inilah yang membantu menurunkan kadar kolesterol, terutama kolesterol jahat.

Baca Juga: M. Taufik Resmi DIPECAT Sebagai Kader PARTAI GERINDRA, Simak Alasannya Berikut Ini

4. Sari Kacang Hijau
Meski bukan susu nabati, sari kacang hijau bisa menjadi alternatif susu sapi yang tepat.

Sari kacang hijau yang berbentuk kecil dan hijau merupakan sumber serat, protein, antioksidan dan juga fitonutrien tinggi yang sangat baik untuk kesehatan tubuh.

Sari kacang hijau mengandung zat Antioksidan vitexin dan isovitexin yang dapat menghambat penyerapan kolesterol dan pembentukan jaringan lemak.

Antioksidan juga melindungi pembuluh darah dari kerusakan akibat radikal bebas dan penumpukan lemak jenuh.

Baca Juga: Sinopsis BUKU HARIAN SEORANG ISTRI 7 Juni 2022: Dewa Diculik dan Disekap Segerombolan Laki-laki Pakaian Hitam

Sari kacang hijau juga mengandung zat magnesium yang cukup banyak.

Pada 100 gram kacang hijau terdapat 97 miligram magnesium yang dibutuhkan tubuh untuk mencegah kondisi kekurangan magnesium atau hipomagnesemia.

Magnesium juga dapat menurunkan resiko diabetes tipe 2, penyakit kardiovaskular, hipertensi, dan migrain.

Halaman:

Editor: Subair Pare


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah