Berikut Penetapan Awal Puasa 1 Ramadhan 1445 Hijriah 2024, Sesuai versi Pemerintah, Muhamadiyah dan NU

- 10 Maret 2024, 15:24 WIB
Ilustrasi pemantauan hilal
Ilustrasi pemantauan hilal /antaranews.com/

Kedua nilai tersebut jauh di bawah kriteria yang ditetapkan oleh Menteri Agama Brunei, Indonesia, Malaysia, dan Singapura (MABIMS) pada tahun 2021, yakni ketinggian hilal minimal 3 derajat dan elongasi minimal 6,4 derajat.

"Wilayah yang memenuhi kriteria MABIMS pada 10 Maret 2024 setelah matahari terbenam hanya wilayah benua Amerika Serikat. Sementara itu, wilayah Asia Tenggara belum terpenuhi," jelas dia.

Berdasarkan data tersebut, pemerintah Indonesia diprediksi bakal menetapkan awal Ramadhan 2024 pada 12 Maret 2024.

Baca Juga: Trending Tagar #PecatYaqut di Twitter, Akibat Pernyataan Menag: Kemenag Hadiah Negara NU

Penetapan ini berbeda dengan Muhammadiyah yang telah mengumumkan 1 Ramadhan 1445 H jatuh pada 11 Maret 2024.

Sedangkan, Pemerintah yakni Kementerian Agama RI baru akan menggelar sidang isbat awal Ramadan 1445 H pada 10 Maret 2024.

Sidang akan memutuskan apakah puasa Ramadan tahun ini akan dimulai pada 11 atau 12 Maret.***

Halaman:

Editor: Nurjannah Usman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x